Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala



GAMBARAN PENGETAHUAN PASIEN PATAH TULANG DI POLI ORTHOPEDI RUMAH SAKIT UMUM D…

Maisarah

Fraktur adalah terputusnya kontinuitas struktur tulang karena trauma langsung ataupun tidak langsung. Badan kesehatan dunia mencatat tahun 2009 terdapat lebih dari 7 juta orang meninggal dikarenakan insiden kecelakaan dan sekitar 2 juta orang mengalami kecacatan fisik. Respon cemas yang terjadi pada individu yang mengalami fraktur dipengaruhi oleh karakteristik yakni umur, pendidikan, jenis kelamin, dan pekerjaan. Peneli…

HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU HAMIL DENGAN MOTIVASI PELAKSANAAN INISIASI MENYU…

Nanda Maisarah

Inisiasi menyusu dini merupakan perilaku mempercepat proses menyusui dan juga dapat menurunkan angka kematian bayi baru lahir. Akan tetapi, Pelaksanaan IMD belum berjalan dengan optimal dikarenakan masih kurangnya pengetahuan dan minat ibu dalam melakukan lMD serta kurangnya dukungan kelurga dan penolong persalinan sehingga menyebabkan ibu cenderung menolak untuk melakukan IMD. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan karakteristik ibu hamil dengan motivasi pelaksanaan ini…

HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU HAMIL DENGAN MOTIVASI PELAKSANAAN INISIASI MENYUSU…

Nanda Maisarah

Inisiasi menyusu dini merupakan perilaku mempercepat proses menyusui dan juga dapat menurunkan angka kematian bayi baru lahir. Akan tetapi, Pelaksanaan IMD belum berjalan dengan optimal dikarenakan masih kurangnya pengetahuan dan minat ibu dalam melakukan lMD serta kurangnya dukungan kelurga dan penolong persalinan sehingga menyebabkan ibu cenderung menolak untuk melakukan IMD. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan karakteristik ibu hamil dengan motivasi pelaksanaan ini…

ANALISIS KESEHATAN MENTAL DAN FAKTOR KETAHANAN PSIKOLOGIS SELAMA PANDEMI PADA…

Maisarah Friza

Pandemi Covid19 membawa pengaruh negatif terhadap kesehatan mental petugas kesehatan. Keadaan ini dilaporkan di China, Turki, Spanyol, Vietnam, India, Nepal dan Indonesia. Adapun Tujuan Peneltian ini adalah untuk menganalisis kesehatan mental, hubungan kesehatan mental dengan data sosiodemografis dan faktor ketahanan psikologis petugas kesehatan pelabuhan Sabang selama pandemic. Penelitian ini menggunakan Mixedmethod Study, dengan total sampling yaitu seluruh petugas kesehatan pelabuhan Saban…

PREPARASI DAN MODIFIKASI OKSIDA ANORGANIK DARI LIMBAH TULANG IKAN CAKALANG (K…

Siti Maisarah

Katalis heterogen berbasis oksida anorganik dari tulang ikan cakalang (Katsuwonus pelamis) telah berhasil dipreparasi melalui proses kalsinasi pada suhu 900\degc dan modifikasi dengan ion litium (Li) 5% (b/b) melalui metode impregnasi basah dan presipitasi. Karakterisasi terhadap katalis menggunakan XRD dan FTIR serta didukung oleh data SEM-EDS menunjukkan telah terjadi dekomposisi Ca5(PO4)3(OH) dan CaCO3 yang terkandung dalam tulang ikan cakalang menjadi CaO. Katalis anorganik berbasis oksid…

AKTIVITAS ANTIBAKTERI PARFUM DARI MINYAK BUNGA KENANGA (CANANGA ODORATA), CEM…

Siti Annur Maisarah

Minyak atsiri merupakan salah satu wewangian alami yang dapat dijadikan sebagai bahan dasar dalam proses pembuatan parfum. Beberapa jenis minyak atsiri yang terkenal yaitu minyak atsiri Cananga odorata (C. odorata), Michelia alba (M. alba) dan Jasminum sambac L. (J. sambac L.). Proses ekstraksi minyak atsiri C. odorata, M. alba, dan J. sambac L. dilakukan dengan metode enfleurasi menggunakan lemak sebagai absorbennya. Pembuatan parfum dengan menggunakan ketiga jenis minyak atsiri tersebut yan…

PENGARUH BEBERAPA JENIS PUPUK HAYATI MIKORIZA DAN VARIETAS TERHADAP PERTUMBUH…

MAISARAH.B

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh jenis pupuk hayati mikoriza dan varietas pada tanah ultisol serta mengetahui interaksi antara kedua faktor tersebut terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman terung ungu. Penelitian ini telah dilaksanakan di lahan Kebun Petani Desa Padang Kecamatan Terangun Kabupaten Gayo Lues pada ketinggian tempat 1.370 mdpl dan Laboratorium Hortikultura Jurusan Agroteknologi, Fakultas Pertanian, Universitas Syiah Kuala Banda Aceh. Penelitian ini dil…

HUBUNGAN PERSEPSI IBU TERHADAP KELENGKAPAN IMUNISASI DASAR PADA BAYI DI PUSKE…

Siti Maisarah

Imunisasi adalah cara yang dilakukan untuk meningkatkan kekebalan tubuh seseorang. Imunisasi dilakukan untuk merangsang pembentukan antibodi, sehingga tubuh dapat resisten terhadap penyakit tertentu. Imunisasi dasar adalah pemberian imunisasi awal yang dapat melindungi bayi dari penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi (PD3I), seperti hepatitis, campak, polio, tetanus, pertusis, dan difteri. Imunisasi dasar yang wajib diberikan kepada bayi adalah HB-0, BCG, polio, DPT-HB-Hib, dan campak. …

HUBUNGAN KEBERFUNGSIAN KELUARGA DENGAN KECANDUAN GADGET PADA REMAJA DI MAN KA…

Ayi Maisarah

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS SYIAH KUALA FAKULTAS KEPERAWATAN SKRIPSI 06 Januari 2023 XIV + VI BAB + 89 Halaman +18 Tabel +1 Skema+12 Lampiran Ayi Maisarah 1912101010025 HUBUNGAN KEBERFUNGSIAN KELUARGA DENGAN KECANDUAN GADGET PADA REMAJA DI MAN KABUPATEN PIDIE ABSTRAK Salah satu dampak negative penggunaan gadget adalah kecanduan gadget dimana seseorang tidak bisa melepaskan diri dari gagdet. Dengan adanya keberfungsian keluarga, orang tua …

PERAN MODAL SOSIAL DALAM PENERIMAAN MASYARAKAT TERHADAP PENYINTAS COVID-19 DI…

Siti Maisarah

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara modal sosial terhadap penerimaan masyarakat terhadap penyintas COVID-19 di Aceh Besar. Menggunakan pendekatan kuantitatif korelasi. Teknik pengambilan sampel menggunakan Purposive Sampling yang melibatkan 400 responden yang memiliki kriteria penyintas Covid-19. Untuk menentukan sampel menggunakan rumus Isaac Michael dengan jumlah sampel 400. Teknik pengumpulan data menggunakan angket/kuesioner dengan skala pengukurannya Social Capital …




    SERVICES DESK