PENGGUNAAN MEDIA VIDEO BERBASIS POWTOON PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI MAN 4…
Penelitian ini dilatar belakangi oleh jarangnya penggunaan media pembelajaran matematika. Salah satu alternatif media pembelajaran yang dapat diterapkan yaitu dengan pemilihan media pembelajaran yang tepat, salah satunya media video berbasis powtoon. Powtoon adalah aplikasi web untuk merancang media pembelajaran berbasis teknologi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar peserta didik melalui penggunaan media video berbasis powtoon pada materi eksponen di kelas X MAN 4 Aceh Be…