FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN TINGKAT PENGETAHUAN SISWA TENTANG POLA PENYEBA…
COVID-19 pertama kali ditemukan di kota Wuhan pada bulan Desember 2019,
yang kemudian menyebar dengan cepat ke seluruh bagian dunia, termasuk
Indonesia. Secara resmi COVID-19 dinyatakan sebagai pandemi oleh World
Health Organization pada tanggal 12 Maret 2020. Pengetahuan mengenai
COVID-19 sangat berpengaruh terhadap penyebaran dan juga pencegahannya.
Metode pembelajaran, fasilitas belajar, dan juga bahan belajar, merupakan hal-hal
yang dapat mempengaruhi pengetahuan. Tujuan dari …