Universitas Syiah Kuala | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

ANALISIS RETURN PASCA TERJADINYA PERUBAHAN HARGA EKSTREM PADA SAHAM LQ-45 …

Syarifah masthura

Penelitian ini mencoba untuk menganalisis return pasca terjadinya perubahan harga ekstrem pada indeks saham LQ-45 di Bursa Efek Jakarta. Dalam analisis ini dapat dilihat fenomena pembalikan harga terjadi jika perubahan harga sccara ckstrem dalam satu periode segera diikuti dengan perubahan harga ke arah yang berlawanan, kenaikan harga secara ekstrem akan segera diikuti penurunan harga pada periode selanjutnya. Sebaliknya. penurunan harga s…

HUBUNGAN TINGKAT STRES DENGAN DURASI WAKTU BERMAIN GIM ONLINE PADA REMAJA DI …

SYARIFAH MASTHURA

ABSTRAK Stres merupakan salah satu permasalahan yang sering dihadapi oleh remaja saat ini. Remaja mengalami stres tersebut diakibatkan adanya tekanan akademik, sosial, dan emosional, sehingga mereka mengalihkan stres tersebut dengan bermain gim online. Bermain gim online yang terlalu lama menyebabkan kecanduan dan mengganggu kesehatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan tingkat stres dengan durasi waktu bermain gim online pada remaja SMA. Jenis penelitian ini adalah kuan…

PERAN IBU DALAM PEMBERIAN PENDIDIKAN SEKSUAL PADA REMAJA DI DESA JEULINGKE K…

Syarifah Masthura

Peran didasarkan pada preskripsi dan harapan peran yang mcnerangkan apa yang individu• individu harus lakukan dalam suatu situasi tertentu agar dapat memenuhi harapan-harapan mereka sendiri atau harapan orang lain menyangkut peran-peran tersebut. Pada masa transisi dari anak-anak ke masa remaja. anak memerlukan pendidikan seksual dari orangtuanya, terutama dari ibunya. Peran utama ibu adalah sebagai pembuat keputusan, pendidik, konselor, dan pemberi asuhan. Pend…


    SERVICES DESK