ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PREFERENSI KONSUMEN DALAM BERBELANJA…
AFIFAH ZAHRA
Pasar merupakan tempat bertemunya penjual yang memasarkan dagangannya dan pembeli yang ingin memenuhi kebutuhan sehari-hari. Pada era modern seperti saat ini, pasar tradisional yang dulu mendominasi kini berdampingan dengan bentuk pasar yang lebih modern. Hal ini menciptakan dinamika baru dalam preferensi konsumen, yang terus berevolusi seiring dengan pesatnya perkembangan zaman. Pasar tradisional dan pasar modern merupakan dua tempat perbelanjaan yang popular di Kota Banda Aceh. Masing – m…
- Fakultas Pertanian Agribisnis (S1), Banda Aceh - 2024
- Baca Selengkapnya