PENGARUH KONSUMSI KOPI ULEE KARENG (ARABIKA) TERHADAP PH SALIVA PADA USIA DEWASA MUDA | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

    SKRIPSI

PENGARUH KONSUMSI KOPI ULEE KARENG (ARABIKA) TERHADAP PH SALIVA PADA USIA DEWASA MUDA


Pengarang

Mahlianur - Personal Name;

Dosen Pembimbing



Nomor Pokok Mahasiswa

0607101070030

Fakultas & Prodi

Fakultas Kedokteran Gigi / Pendidikan Dokter Gigi (S1) / PDDIKTI : 12201

Penerbit

Banda Aceh : Fakultas Kedokteran., 2010

Bahasa

Indonesia

No Classification

612.313

Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)

Kopi Ulee Kareng merupakan minuman yang sering dikonsumsi oleh masyarakat Aceh. Kandungan Kopi Ulee Kareng terdiri dari sukrosa, monosakarida, asam klorogenat dan asam nikotinat, Semua unsur tersebut dapat menyebabkan penurunan pH saliva . Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh konsumsi kopi ulee kareng terhadap pH saliva pada usia dewasa muda. Desain penelitian ini adalah Deskriptif Analitik dengan metode Cross Sectional. Jumlah sampel pada penelitian ini adalah 78 orang yang dibagi ke dalam dua kelompok yaitu, pengkonsumsi Kopi Ulee Kareng dan bukan pengkonsumsi Kopi Ulee Kareng. Berdasarkan uji statistik Chi-square Goodness of Fit menunjukkan bahwa adanya hubungan yang signifikan antara konsumsi Kopi Ulee Kareng terbadap pH saliva dengan taraf kemaknaan p = 0,012, artinya hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada pengaruh antara konsumsi Kopi Ulee Kareng terhadap penurunan pH saliva.



Kata kunci : Kopi Ulee Kareng, pH Saliva, Dewasa Muda


Tidak Tersedia Deskripsi

Citation



    SERVICES DESK