Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
PENGARUH INFUSA DAUN MALAKA (PHYLLANTHUS EMBLICA) TERHADAP MORFOLOGI SEL DARAH MERAH TIKUS JANTAN (RATTUS NOVERGICUS) YANG DIINDUKSIKAN STREPTOZOTOCIN
Pengarang
Razak Rais Zico - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nuzul Asmilia - 196712211992032001 - Dosen Pembimbing I
Rosmaidar - 196105251986032002 - Dosen Pembimbing II
Nomor Pokok Mahasiswa
1802101010209
Fakultas & Prodi
Fakultas Kedokteran Hewan / Pendidikan Kedokteran Hewan (S1) / PDDIKTI : 54261
Subject
Kata Kunci
Penerbit
Banda Aceh : Fakultas Kedokteran Hewan., 2023
Bahasa
No Classification
-
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
Infusa daun malaka memiliki beberapa kandungan salah satunya ascorbit acid. Ascorbit memiliki fungsi meningkatkan daya serap zat besi yang kemudian meningkat regenesi sel darah merah. Pada penyakit anemia, Ascorbit acid memiliki peran penting untuk regenerasi eritrosit. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui morfologi dan variasi bentuk sel darah merah dari tikus jantan (Rattus novergicus) yang diinduksikan streptozotocin dan diberikan infusa daun malaka (Phyllanthus emblica). Penelitian ini dilakukan dengan metode screening fitokimia infusa dan, kemudian dianalisis secara deskriftif. Hasil penelitian ini menunjukkan morfologi dan variasi bentuk sel darah merah dari tikus jantan adalah berbentuk bulat dengan ceruk (bikonkaf) yang diratakan dan diberikan tekanan di bagian tengahnya atau normal. Kesimpulan dari penelitian ini tidak temukan perubahan secara morfologi pada sel darah merah dari tikus jantan yang diinduksikan streptozotocin dan diberikan infusa daun malaka.
Infusa daun malaka memiliki beberapa kandungan salah satunya ascorbit acid. Ascorbit memiliki fungsi meningkatkan daya serap zat besi yang kemudian meningkat regenesi sel darah merah. Pada penyakit anemia, Ascorbit acid memiliki peran penting untuk regenerasi eritrosit. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui morfologi dan variasi bentuk sel darah merah dari tikus jantan (Rattus novergicus) yang diinduksikan streptozotocin dan diberikan infusa daun malaka (Phyllanthus emblica). Penelitian ini dilakukan dengan metode screening fitokimia infusa dan, kemudian dianalisis secara deskriftif. Hasil penelitian ini menunjukkan morfologi dan variasi bentuk sel darah merah dari tikus jantan adalah berbentuk bulat dengan ceruk (bikonkaf) yang diratakan dan diberikan tekanan di bagian tengahnya atau normal. Kesimpulan dari penelitian ini tidak temukan perubahan secara morfologi pada sel darah merah dari tikus jantan yang diinduksikan streptozotocin dan diberikan infusa daun malaka.
PENGARUH INFUSA DAUN MALAKA (PHYLLANTHUS EMBLICA) TERHADAP JUMLAH ERITROSIT, KADAR HEMOGLOBIN, DAN HEMATOKRIT TIKUS JANTAN (RATTUS NORVEGICUS) ANEMIA YANG DI INDUKSI STREPTOZOTOCIN (MUHAMMAD HAFIZH, 2023)
PENGARUH PEMBERIAN INFUSA DAUN MALAKA (PHYLLANTHUS EMBLICA) TERHADAP KADAR INDEKS ERITROSIT TIKUS PUTIH JANTAN (RATTUS NORVEGICUS) ANEMIA (MUHAMMAD AGUNG UTAMA, 2023)
UJI INFUSA DAUN MALAKA (PHYLLANTHUS EMBLICA) TERHADAP KADAR KOLESTEROL DARAH MENCIT (MUS MUSCULUS) YANG HIPERKOLESTEROLEMIA (Sartika Silvana, 2015)
UJI EFEKTIVITAS INFUSA DAUN MALAKA (PHYLLANTHUS EMBLICA) SEBAGAI ANTIDIABETES PADA TIKUS PUTIH JANTAN(RATTUS NORVEGICUS) DIABETES YANG DIINDUKSI STREPTOZOTOCIN (Tri Puthri Maharani, 2023)
PENGARUH INFUSA DAUN MALAKA (PHYLLANTHUS EMBLICA) TERHADAP JUMLAH DIFERENSIAL LEUKOSIT TIKUS PUTIH JANTAN (RATTUS NORVEGICUS) DIABETES (Wessy Annisa Faralnate, 2023)