Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
KANTOR DEWAN PERWAKILAN RAKYAT ACEH (DPRA) DI BANDA ACEH TEMA : ARSITEKTUR NEO-VERNAKULAR
Pengarang
Indra Kurniawan - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
0504104010014
Fakultas & Prodi
Fakultas Teknik / Arsitektur (S1) / PDDIKTI : 23201
Subject
Kata Kunci
Penerbit
Banda Aceh : Fakultas Teknik., 2012
Bahasa
No Classification
-
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
ABSTRAK
KANTOR DEWAN PERWAKILAN RAKYAT ACEH Oleh Indra Kumiawan 054104010014
Pemerintahan Aceh adalah pemerintahan daerah provinsi dalam sistem Negara Kesatuan Republik Indonesia berdasarkan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang menyelenggarakan urusan pemerintahan yang dilaksanakan oleh Pemerintah Daerah Aceh dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Aceh sesuai dengan fungsi dan kewenangan masing masing. Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) adalah unsur penyelenggara Pemerintahan Daerah Acch yang anggotanya dipilih melalui pemilihan umum, yang diatur sesuai dengan peraturan perundang-undangan. Dalam menjalankan tugasnya sebagai wakil-wakil rakyat, diperlukan suatu wadah fisik berupa kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah yang selanjutnya disebut Dewan DPRA guna menampung aspirasi dan memajukan kehidupan rakyat atau masyarakat. DPRA berkedudukan sebagai salah satu penyelenggara pemerintah daerah yang memiliki fungsi legislatif, anggaran dan pengawasan. Keadaan sarana dan fasilitas yang baik akan mendorong produktifitas bagi pekerja. Dengan produktifitas yang tinggi pada kantor DPRA ini tentunya akan mendorong kemajuan daerah dan dari masyarakat akan timbul kebanggaan tersendiri dimana mereka mempunyai aset bangunan pemerintahan yang baik. Perencanaa knntor Dewan Perwakilan Rakyat Aceh yang baru diharapkan menjadikan Bangunan ini sebagai sarana mempererat hubungan pemerintah dengan rakyat. Dan menampung aspirasi dan memajukan kehidupan rakyat atau masyarakat.
Tidak Tersedia Deskripsi
PENGARUH KUALITAS ANGGARAN DAN PENGETAHUAN TENTANG ANGGARAN TERHADAP KEEFEKTIFAN PENGAWASAN ANGGARAN (STUDI EMPIRIS PADA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT ACEH ) (Rizki Hafnida, 2024)
KANTOR DEWAN PERWAKILAN RAKYAT ACEH ( DPRA ) DI BANDA ACEH TEMA : ARSITEKTUR POST MODERN (Saiful Anwar, 2024)
IMPLEMENTASI MANAJEMEN PENGANGGARAN OLEH DEWAN PERWAKILAN RAKYAT ACEH PROVINSI ACEH (Jemarin, 2015)
PROSEDUR PENGELOLAAN KEUANGAN MELALUI SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUNGAN DAERAH PADA SEKRETARIAT DEWAN PERWAKILAN RAKYAT ACEH (DPRA) (HABIB CAHYADI, 2016)
PENGARUH PENGETAHUAN DEWAN PERWAKILAN RAKYAT ACEH TENTANG ANGGARAN, TRANSPARANSI KEBIJAKAN PUBLIK DAN AKUNTABILITAS TERHADAP PERAN ANGGOTA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT ACEH DALAM PENGAWASAN KEUANGAN DAERAH ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA ACEH (STUDI PADA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT ACEH PROVINSI ACEH) ( Muhammad Nasir, 2017)