KINERJA PERTUMBUHAN DAN TINGKAT KELULUSHIDUPAN BENIH IKAN NILA MERAH (OREOCHROMIS NILOTICUS) YANG DIPELIHARA PADA AIR PANAS BUMI DENGAN SUHU BERBEDA | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION

Electronic Theses and Dissertation

Universitas Syiah Kuala

    SKRIPSI

KINERJA PERTUMBUHAN DAN TINGKAT KELULUSHIDUPAN BENIH IKAN NILA MERAH (OREOCHROMIS NILOTICUS) YANG DIPELIHARA PADA AIR PANAS BUMI DENGAN SUHU BERBEDA


Pengarang

M. Zikra Amanda - Personal Name;

Dosen Pembimbing

Nurfadillah - 198409072019032017 - Dosen Pembimbing I
Iwan Hasri - 198306182005041001 - - - Dosen Pembimbing II



Nomor Pokok Mahasiswa

2011102010030

Fakultas & Prodi

Fakultas Kelautan dan Perikanan / Budidaya Perairan (S1) / PDDIKTI : 54243

Penerbit

Banda Aceh : Fakultas Kelautan dan Perikanan Budidaya Perairan (S1)., 2025

Bahasa

Indonesia

No Classification

639.31

Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja pertumbuhan dan tingkat kelulushidupan benih ikan nila merah (Oreochromis Niloticus) yang dipelihara pada sumber air panas bumi dengan suhu berbeda. Penelitian dilakukan di UPTD Balai Benih Ikan Lukup Badak, Kecamatan Pegasing, Kabupaten Aceh Tengah, selama 30 hari. Lima perlakuan suhu air yaitu: kontrol menggunakan air biasa, kontrol menggunakan air panas bumi, serta pemeliharaan menggunakan air panas bumi pada suhu 23°C, 26°C, dan 28°C. Hasil penelitian menunjukkan bahwa panjang mutlak berkisar antara 0,84 cm hingga 0,94 cm, berat mutlak antara 0,36 g hingga 0,50 g, dan survival rate berkisar antara 64% hingga 84%. Uji ANOVA menunjukkan bahwa perlakuan suhu berpengaruh nyata terhadap survival rate (P

This study aims to analyze the growth performance and survival rate of red tilapia fingerlings (Oreochromis Niloticus) reared in geothermal water sources at different temperatures. The research was conducted at the Fish Seed Center (UPTD Balai Benih Ikan) Lukup Badak, Pegasing District, Central Aceh Regency, for 30 days. Five temperature treatments were applied: control using regular water, control using geothermal water, and rearing using geothermal water at temperatures of 23°C, 26°C, and 28°C. The results showed that the absolute length ranged from 0.84 cm to 0.94 cm, absolute weight from 0.36 g to 0.50 g, and survival rate from 64% to 84%. ANOVA tests indicated that temperature treatments significantly affected survival rate (P

Citation



    SERVICES DESK