Electronic Theses and Dissertation
Universitas Syiah Kuala
SKRIPSI
PERANCANGAN ULANG JAS HUJAN PONCO DENGAN PENDEKATAN DATA ANTROPOMETRI (STUDI KASUS MAHASISWA UNSYIAH)
Pengarang
Alfi Rizqi M Aqli - Personal Name;
Dosen Pembimbing
Nomor Pokok Mahasiswa
1204106010020
Fakultas & Prodi
Fakultas Teknik / Teknik Industri (S1) / PDDIKTI : 26201
Subject
Penerbit
Banda Aceh : FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SYIAH KUALA., 2019
Bahasa
Indonesia
No Classification
1
Literature Searching Service
Hard copy atau foto copy dari buku ini dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan hubungi via telegram (Chat Services LSS)
Perancangan Ulang Jas Hujan dengan Pendekatan Antropometri
(Studi Kasus Mahasiswa Unsyiah)
ABSTRAK
Salah satu usaha yang dapat dilakukan untuk meningkatkan nilai tambah terhadap
pakaian sebagai produk lokal adalah dengan cara menyesuaikan ukuran pakaian
dengan bentuk dan ukuran tubuh atau antropometri penggunanya. Jas hujan
merupakan perlengkapan berkendara yang berfungsi sebagai pelindung tubuh dari
hujan pada saat mengendarai sepeda motor mulai dari kepala sampai kaki. Jas hujan
jenis ponco memiliki bentuk yang sederhana seperti jubah yang terdapat belahan
samping yang tidak tertutup dengan ukuran yang bermacam-macam. Dari hasil
penyebaran kuesioner kepada 40 orang responden, diketahui sekitar 42,50 % tidak
memiliki jas hujan karena ukuran agak besar sebesar 15%, kriteria yang tidak sesuai
sebesar 55% dan masalan dari segi ukuran sebesar 65%. Selanjutnya, untuk
mendapatkan hasil rancangan jas hujan yang sesuai dengan antropometri pengguna
jas hujan dilakukan terhadap 6 (enam) dimensi tubuh dengan ukuran XL, yaitu
tinggi tubuh posisi tegak berdiri sebesar 176 cm, tinggi bahu 151 cm, lebar bahu 48
cm, lebar kepala 24 cm, jarak bentang dari ujung jari tangan kanan ke kiri 178 cm
dan jarak genggaman tangan ke punggung pada posisi tangan ke depan 67 cm.
Kata Kunci: Kenyamanan, Antropometri, Persentil, Jas Hujan Ponco.
ii
Redesign of Raincoats with Anthropometric Approach
(Case Study of Unsyiah tudents)
ABSTRACT
One effort that can be done to increase the added value of clothing as a local product
is to adjust the size of clothing with body shape and size or user anthropometry.
Raincoat is a driving equipment that functions as a body protector from rain when
riding a motorcycle from head to toe. Poncho type raincoats have a simple shape
like a cloak that has a side hem that is not covered with a variety of sizes. From the
results of distributing questionnaires to 40 respondents, it is known that around
42.50% do not have raincoats because the size is rather large at 15%, the criteria
that are not suitable are 55% and the size is 65%. Furthermore, to obtain the results
of the raincoat design that is in accordance with the anthropometry of the raincoat
user, it is carried out on 6 (six) body dimensions with XL size, namely standing
height up to 176 cm, shoulder height 151 cm, shoulder width 48 cm, head width 24
cm, the distance from the fingertip of the right hand to the left is 178 cm and the
hand grip to the back is 67 cm in front of the hand.
Keywords: Comfort, Anthropometry, Percentile, Poncho Raincoat.
iii
Tidak Tersedia Deskripsi
PERANCANGAN ULANG KURSI ROTAN BERDASARKAN PENGUKURAN DATA ANTROPOMETRI (STUDI KASUS CV. KARYA TRIENG) (Ricky Satria, 2018)
ASRAMA MAHASISWA UNSYIAH TEMA: ARSITEKTUR TROPIS (Dewi Azaria Keumala, 2024)
ANALISIS PERANCANGAN DAN PEMBUATAN KURSI ANTROPOMETER UNTUK PENGUKURAN DATA ANTROPOMETRI (Aulia Ramadhan, 2015)
IMPROVEMENT BANGKU KULIAH FAKULTAS TEKNIK USK DENGAN PENDEKATAN ANTROPOMETRI MENGGUNAKAN METODE QFD (QUALITY FUNCTIONÂ DEPLOYMENT). (M.Ar-rayyan, 2024)
PERANCANGAN MEJA DARI DRUM MENGGUNAKAN METODE PENGUKURAN ANTROPOMETRI UNTUK PEMANFAATAN LIMBAH (STUDI KASUS MAHASISWA UNSYIAH) (Muhammad Syukran, 2019)